Fungsi jam tangan

Di zaman modern sekarang sangat berbeda dengan 10-15 tahun kemarin yang di masa itu handphone belum populer seperti sekarang, dan pada zaman itu masih banyak orang menggunakan jam tangan sebagai aksesoris.

Namun keadaan sekarang berbeda fungsi jam tangan sudah digantikan oleh handphone, tapi di sebagian orang fungsi jam tangan masih sangat dibutuhkan selain sebagai penunjuk waktu. masih saja ada orang yang tetap menggunakan jam tangan dengan alasan tertentu seperti :

-jam tangan sebagai aksesoris, pria atau wanita sebagai pelengkap fasion ataupun sekedar hobby.
-jam tangan sebagai status sosial, biasanya jam yg mereka pakai jam yang bermerk atau brand yang terkenal dan mahal, seperti seorang pejabat atau pengusaha untuk memperlihatkan staus sosialnya.
-praktis, karena jam tangan langsung melea pada pergelangan tangan kita.
-menjadi alat penyamaran super sibuk, setiap 10 menit sekali kamu melihat jam tangan seakan-akan kamu dikejar oleh waktu.

0 komentar:

Posting Komentar

 
2011 Planet Jam Tangan | Templates By Depo Jam Tangan Sponsors: Kiosasyik.com